Monday, January 23, 2012

Belajar MySQL

MySQL adalah program database yang bersifat open source. penggunaan MySQL dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu
1. CLI (Command Line Interface) yaitu berbasis teks
2. GUI dengan penggunaan tampilan yang WYSIWYG

Dalam pembahasan ini saya akan memberikan pada poin no. 1
1. Melihat database yang ada
    mysql>Show Databases;
2. Membuat database
    mysql>CREATE DATABASE [nama_database];
3. Menampilkan Tabel
    mysql>SHOW TABLES;
4. Membuat Tabel
    mysql> CREATE TABLE [nama_tabel] ("nama_kolom1" (tipedata(nilai data)), "nama_kolom2" (tipedata(nilai data)), ...);
5. Melihat Struktur tabel
    mysql>describe [nama_tabel]

sekian dulu nanti dilanjutkan lagi lain waktu

No comments:

Post a Comment